Menjadi ibu ternyata sungguh membuat diri saya bertransformasi atau berubah. Nggak cuma ke arah positif kok tapi ada juga yang negatif ? Dulu saya cenderung meledak-ledak, bisa terpancing untuk emosi, kalo kata orang-orang saya itu galak. Hahahaha… Sejak jadi ibu? Saya merasa lebih bisa menahan diri untuk nggak meledak-ledak, belajar sabar, belajar mengelola emosi. DanRead More